BERITA KESEHATAN BERITA UNIK

Mengenal Manfaat Licorice yang Memiliki Beragam Khasiat

Pelangi99 Lounge â€“ Mengenal Manfaat Licorice yang Memiliki Beragam Khasiat. Licorice telah lama di gunakan sebagai obat tradisional untuk meredakan batuk dan mengatasi gejala asam lambung. Tak hanya itu, tanaman herbal ini ternyata juga memiliki beragam manfaat lain bagi kesehatan tubuh. 

Licorice adalah salah satu jenis tanaman herbal yang banyak tumbuh di wilayah Asia, termasuk Indonesia. Bagian akarnya sudah lama di gunakan untuk mengatasi berbagai gangguan kesehatan, seperti eksim, sembelit, dan tukak lambung.

Licorice sering kali di olah menjadi teh herbal dan di konsumsi dengan cara di seduh menggunakan air hangat. Selain itu, tanaman yang memiliki nama latin Glycyrrhiza glabra ini juga tersedia dalam bentuk permen dan suplemen.

Licorice mengandung nutrisi yang baik untuk tubuh, seperti karbohidrat, serat, protein, dan lemak. Tak hanya itu, tanaman herbal ini juga kaya akan antioksidan dan salah satunya adalah glycyrrhizin.

Mengenal Manfaat Licorice yang Memiliki Beragam Khasiat

1. Melancarkan saluran pernapasan

Mengonsumsi teh licorice dapat meredakan batuk dan sakit tenggorokan. Tak hanya itu, licorice juga di percaya bermanfaat untuk meringankan gejala asma.

2. Memelihara kesehatan kulit

Sifat antiradang dan antioksidan di dalam licorice di percaya baik untuk mencegah dermatitis atopik dan munculnya tanda penuaan dini pada kulit akibat paparan sinar ultraviolet. Selain itu, kandungan antioksidan glycyrrhizic di dalam licorice juga di yakini dapat mengatasi jerawat.

3. Meringankan gangguan pencernaan

Ekstrak licorice di percaya dapat meredakan gejala penyakit GERD, seperti sensasi terbakar di dada dan nyeri perut. Kandungan antioksidan di dalam licorice juga di yakini dapat menghambat penyebaran bakteri H.pylori penyebab tukak lambung.

4. Menghambat pertumbuhan sel kanker

Licorice memiliki kandungan antikanker yang di yakini dapat mencegah atau memperlambat pertumbuhan sel kanker, seperti kanker kulit, kanker payudara, kanker usus besar, dan kanker prostat.

5. Mencegah kerusakan gigi

Kandungan antibakteri di dalam licorice di percaya dapat menghambat pertumbuhan bakteri penyebab gigi berlubang. Untuk mendapatkan manfaat ini, Anda dapat menggunakan pasta gigi yang mengandung ekstrak licorice di dalamnya.Pelangi99Online

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *