Tips Mengenai Peningkatkan PerformaLaptop
BERITA UNIK

Tips Mengenai Peningkatkan PerformaLaptop

PELANGI99 LOUNGE Tips Mengenai Peningkatkan PerformaLaptop. Laptop merupakan salah satu perangkat gadget yang banyak di gunakan pada era yang serba digital seperti saat ini. Kehadiran laptop sangat berguna untuk menunjang aktivitas komputasi yang bersifat mobile yang banyak di gunakan oleh kalangan pelajar, pekerja, dan pebisnis. Untuk memenuhi kebutuhan tersebut, tak jarang para pengguna laptop lebih memilih laptop second karena alasan harga yang lebih worth it.

Pada artikel kali ini penulis memberkan ulasan mengenai lima tips untuk meningkatkan performa setelah membeli laptop second. Bagaimana ulasan lengkapnya? Langsung simak dengan seksama di bawah ini, yuk!

Upgrade memori RAM

Memori RAM merupakan salah satu aspek yang sangat berpengaruh terhadap performa yang di hasilkan pada sebuah laptop. Terlebih jika laptop tersebut di gunakan untuk aktivitas multitasking yang produktif. Sehingga, setelah membeli laptop second, kita perlu menyisihkan budget untuk membeli memori RAM.

Dalam prosesnya, sebelum membeli memori RAM ada yang perlu di lihat. Kamu perlu melihat jenis memori RAM yang di gunakan terkait dengan form factor, kecepatan, dan frekuensi yang di dukung. Untuk memudahkan proses ini, kamu bisa menginstall CPU Z untuk melakukan pembacaan spesifikasi hardware yang ada pada laptop tanpa harus membongkar.

Melakukan upgrade media penyimpanan ke SSD

Pada sektor media penyimpanan, biasanya laptop second di jual dalam keadaan masih menggunakan hardisk sebagai media penyimpanan utama. Untuk mendongkrak performa di sektor media penyimpanan, maka SSD adalah pilihan yang cukup aman dengan tingkat kecepatan yang jauh lebih unggul jika di bandingkan dengan hardisk.

Jika secara default, laptop second yang kamu beli mengusung penggunaan hardisk dengan form factor 2.5 inci, maka kamu membutuhkan SSD dengan form factor 2.5 inci. Namun, jika laptop yang di beli mendukung slot M.SATA atau NVMe, kamu bisa memasang SSD pada slot tersebut sekaligus tetap menggunakan hardisk bawaan laptop sebagai media penyimpanan kedua.

Mengganti baterai bila di perlukan

Secara umum, kondisi baterai pada laptop second biasanya sudah tidak seperti laptop baru pada umumnya. Biasanya laptop second memiliki ketahanan baterai sekitar dua jam. Sehingga, jika membutuhkan perangkat laptop dengan mobilitas tinggi, kamu perlu melakukan upgrade baterai agar laptop bisa di gunakan kapan saja dan di mana saja.

Untuk menghindari terjadinya pembelian baterai yang tidak original, usahakan untuk membeli baterai laptop pada official store resmi yang memang terpercaya. Atau paling tidak, pilihlah baterai OEM dengan spesifikasi yang sama dengan baterai yang di butuhkan oleh laptop. PELANGI99

Melakukan instal ulang sistem operasi

Setelah melakukan tiga tahapan di atas, selanjutnya kamu perlu melakukan tindakan upgrade pada sektor perangkat lunak. Untuk itu, kamu perlu menginstal ulang sistem operasi pada laptop agar sistem operasi yang di instal bisa di kustomisasi sesuai dengan kebutuhan serta dukungan driver hardware yang di upgrade bisa terintegrasi dengan baik.

Serta, untuk memaksimalkan performa, kamu perlu mempertimbangkan versi sistem operasi yang akan kita instal dengan kondisi spesifikasi hardware yang ada pada laptop. Karena, jika sistem operasi yang kita instal tidak sesuai dengan kondisi hardware, maka performa yang diharapkan tidak akan tercapai karena terjadi problematika di system requirements.

Melakukan tuning sistem operasi secara manual

Setelah melakukan instalasi sistem operasi, selanjutnya kamu perlu melakukan tuning di berbagai aspek yang dapat meningkatkan performa laptop. Secara teknis kamu perlu melakukan tuning atau pengaturan terhadap program yang tidak terlalu dibutuhkan. Melakukan konfigurasi virtual memori, serta melakukan blacklist terhadap program yang tidak dibutuhkan.

Kemudian, untuk meringankan beban sistem operasi, kamu perlu melakukan beberapa tindakan. Seperti mematikan sistem update otomatis yang dapat memeras kinerja resource sistem yang berjalan. Selanjutnya untuk melakukan tindakan preventif terhadap ancaman virus, kamu bisa menggunakan antivirus bawaan yang tidak memberatkan kinerja sistem operasi.

Dengan melakukan kelima langkah di atas, kamu bakal memaksimalkan performa laptop second sebagai media penunjang aktivitas komputasi mobile yang lebih baik. Meski membeli laptop second, disarankan untuk tetap menyisihkan budget lebih guna melakukan tindakan perbaikan performa di sektor hardware dan software, ya! Tips Mengenai Peningkatkan PerformaLaptop.

BACA JUGA : 5 Tips Skincare Dasar Yang Gak Boleh Kamu Lewatkan, Harus Rutin!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *