Uncategorized

Tanda Seseorang Mengalami Depresi Kronis

Sering Halusinasi, 5 Tanda Seseorang Mengalami Depresi Kronis

Pelangi99 Lounge – Tanda Seseorang Mengalami Depresi Kronis, kita semua pasti pernah merasa sedih, kecewa dan kesulitan dalam menjalani hidup. Kamu bisa mengalami depresi berat ketika tidak sanggup bangkit dari perasaan dan kondisi negatif dalam hidup. Tanda yang di tunjukkan seseorang saat mengalami depresi ialah dari dirinya yang perlahan-lahan menjadi kacau. Pelangi99 Online

Emosi yang tak terkendali, pikiran yang kacau, atau bahkan rasa sakit pada fisik yang tidak bisa d ijelaskan. Jika tingkat depresi mencapai ke tahap kronis, maka hal itu pun akan mengganggu kegiatan sehari-hari dan harus segera di sembuhkan. Ini 5 tandanya!

Merasa sangat terpuruk, hampa dan sangat tidak berdaya

Sering Halusinasi, 5 Tanda Seseorang Mengalami Depresi Kronis

Gak ada satu orang pun di dunia ini yang bahagia terus sepanjang hidupnya, ada masa-masa di mana ia merasakan emosi dan perasaan negatif yang mungkin tidak di perlihatkan ke orang lain.

Jika ada seseorang di sekitarmu yang seperti ini jangan di jauhi, ya, temanilah dia supaya tidak kesepian dan semakin parah.

Emosionalnya tak terkendali

Sering Halusinasi, 5 Tanda Seseorang Mengalami Depresi Kronis

Tanda kedua yang menunjukkan seseorang mengalami depresi kronis ialah jika kondisi emosionalnya tidak terkendali. Tanda yang satu ini sangat mudah di lihat dan di kenali, yang mana biasanya ia akan sering marah berlebihan, tersinggung, menangis histeris atau meluapkan emosi ekstrim lainnya.

Dan banyak orang yang depresi berat seperti ini berakhir di kurung atau di rawat di pusat rehabilitasi supaya tidak membahayakan orang lain.

Kerap berhalusinasi dan ketakutan sendiri

Sering Halusinasi, 5 Tanda Seseorang Mengalami Depresi Kronis

Tandanya yang ketiga seseorang mengalami depresi akut ialah jika dia kerap berhalusinasi dan ketakutan sendiri. Bisa dibilang bahwa tingkat depresinya sudah benar-benar parah sampai tidak bisa berpikir secara normal dan nyata lagi, yang mana terkadang ia malah tenggelam dengan halusinasinya sendiri.

Tidak hanya dengan bantuan dokter kejiwaan, menyembuhkan seseorang dengan depresi seperti ini juga membutuhkan kerja sama dari keluarga untuk membantunya kembali ke dunia nyata dan lepas dari halusinasinya sendiri.

Nafsu makan kacau, sama sekali gak berselera makan atau malah jadi makan gila-gilaan 

Sering Halusinasi, 5 Tanda Seseorang Mengalami Depresi Kronis

Jangan anggap remeh kalau ada orang di sekitarmu yang tiba-tiba memiliki pola makan yang berubah. Misalnya ia jadi tidak mau makan dan sama sekali tak bernafsu dengan makanan apapun, atau bahkan makan gila-gilaan hingga membuatnya terus bertambah berat badan, yang mana hal ini juga merupakan tanda depresi kronis.

Setiap orang punya cara sendiri dalam melampiaskan stres dan depresinya, dan salah satunya ialah berpengaruh pada pola makan. Mau yang mana pun itu tetap saja akibatnya jadi merusak tubuh diri sendiri.

Gak bisa membuat keputusan, sering lupa dan sama sekali gak bisa fokus 

Sering Halusinasi, 5 Tanda Seseorang Mengalami Depresi Kronis

Selain berpengaruh pada emosi dan pengendalian diri, tanda seseorang mengalami depresi berat juga terlihat dari pikirannya yang kacau.

Kesimpulannya, jika ada orang di sekitarmu yang menunjukkan lima tanda tadi maka temanilah dia untuk pulih dari depresinya. Karena sembuh dari depresi berat tidaklah mudah di lakukan tanpa adanya dukungan dari orang di sekitarnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *