BERITA UNIK

Pemain yang Lebih Tajam di UCL Di banding Liga Domestik

6 Pemain yang Lebih Tajam di UCL Dibanding Liga Domestik, Ada Messi

Pelangi99 Lounge – Pemain yang Lebih Tajam di UCL Di banding Liga Domestik, Liga Champions adalah kompetisi antarklub paling bergengsi di sepak bola Eropa. Hanya tim-tim terbaik berisi para pemain terbaik yang ikut serta. Maka tingkat kesulitan pertandingan di Liga Champions umumnya di anggap lebih tinggi di banding liga domestik. Pelangi99 Online

Sewajarnya, hal itu akan membuat jumlah gol seorang pemain di Liga Champions lebih sedikit di banding liga domestik. Itu karena selain lebih sulit, jumlah pertandingan Liga Champions pun lebih sedikit.

Namun, ternyata ada sejumlah pemain yang musim ini sudah mencetak lebih banyak gol di Liga Champions di banding liga domestik. Ini dia lima nama di antaranya.

1. Lionel Messi

6 Pemain yang Lebih Tajam di UCL Dibanding Liga Domestik, Ada Messi

Pertama ada Lionel Messi, sang pemenang Ballon d’Or 2021 yang masih belum menemukan ketajamannya di Ligue 1 bersama Paris Saint-Germain. Messi sudah bermain 9 kali di liga domestik musim ini, tapi baru mencetak satu gol. Meski ia juga sudah membuat 4 assist, tentu ia di harapkan bisa mencetak lebih banyak gol daripada saat ini.

Uniknya, Messi justru berhasil tampil lebih tajam di Liga Champions musim ini. Ia berhasil membuat 5 gol dalam 5 laga. Itu termasuk 2 golnya di matchday terakhir menghadapi Club Brugge yang di menangi PSG 4-1. Di babak 16 besar nanti, ketajaman Messi pasti kembali di nantikan Les Parisiens demi bisa terus melaju.

 2. Sebastien Haller

6 Pemain yang Lebih Tajam di UCL Dibanding Liga Domestik, Ada Messi

Sebastien Haller yang untuk sementara jadi top skor Liga Champions musim ini pun ternyata sudah mencetak lebih banyak gol di Eropa di banding liga domestik. Haller memang tampil luar biasa tajam musim ini. Striker Ajax Amsterdam itu sudah membuat 19 gol dalam 21 laga di semua ajang.

Rinciannya adalah 9 gol dalam 14 laga di Eredivisie Belanda, serta 10 gol dalam 6 partai Liga Champions. Gol-gol Haller berarti besar dalam kesuksesan Ajax sejauh ini. Mereka memimpin klasemen sementara Eredivisie setelah 15 pekan, serta lolos dari fase grup Liga Champions dengan poin sempurna.

3. Christopher Nkunku

6 Pemain yang Lebih Tajam di UCL Dibanding Liga Domestik, Ada Messi

Berikutnya ada Christopher Nkunku, gelandang serang asal Prancis yang membela RB Leipzig. Nkunku memang tak punya nama besar, tapi penampilannya musim ini mungkin bakal membuat banyak klub besar mengincarnya. Dalam 22 laga yang ia mainkan sejauh ini, Nkunku sudah membuat 14 gol dan 9 assist.

Enam gol Nkunku terjadi di Bundesliga, sedangkan tujuh gol lain ia ciptakan di Liga Champions. Nkunku bahkan sempat mencetak hattrick saat melawan Manchester City, meski akhirnya Leipzig tetap kalah 3-6. Sayangnya, jumlah gol Nkunku di Liga Champions musim ini di pastikan tak akan bertambah karena Leipzig sudah tergusur ke Europa Legue.

4. Riyad Mahrez

6 Pemain yang Lebih Tajam di UCL Dibanding Liga Domestik, Ada Messi

Manchester City sendiri punya pemain yang musim ini sudah mencetak lebih banyak gol di Liga Champions di banding liga domestik. Ia adalah Riyad Mahrez, yang baru mencetak 2 gol dalam 12 partai Premier League. Namun, di Liga Champions ia pamer ketajaman dengan koleksi 5 gol dalam 6 pertandingan.

Pemain yang Lebih Tajam di UCL jumlah 5 gol tersebut bahkan sudah menjadi rekor terbaik Mahrez dalam semusim Liga Champions. Sebelumnya, musim tertajam Mahrez di Liga Champions adalah 2016/17 dan 2020/21 di mana ia mencetak 4 gol. Berapa banyak lagi gol yang bisa di ciptakan Mahrez di sisa turnamen ini?

5. Leroy Sane

6 Pemain yang Lebih Tajam di UCL Dibanding Liga Domestik, Ada Messi

Leroy Sane juga sejauh ini lebih tajam di Liga Champions di banding liga domestik. Winger Bayern Munchen ini membuat 4 gol dalam 14 laga Bundesliga sejauh ini. Sementara di Liga Champions, koleksinya sudah mencapai 5 gol dalam 6 pertandingan.

Itu termasuk satu gol fantastis ke gawang Barcelona di matchday keenam, yang turut menyingkirkan Barca ke Europa League. Sama seperti Mahrez, Sane pun sudah mencatat rekor tertajamnya di Liga Champions musim ini, dan bisa jadi ia akan terus mempertajam rekor pribadinya itu di sisa kompetisi.

6. Antoine Griezmann

6 Pemain yang Lebih Tajam di UCL Dibanding Liga Domestik, Ada Messi

Terakhir, ada Antoine Griezmann, penyerang Barcelona yang sedang di pinjamkan ke Atletico Madrid. Atletico bukanlah klub asing bagi Griezmann, karena sebelum pindah ke Barca ia juga bermain bersama Atleti. Namun sejauh ini ia masih belum setajam dulu di LaLiga, dengan catatan hanya 3 gol dalam 15 laga.

Sebaliknya, Griezmann justru bisa tampil tajam di Liga Champions. Ia mencetak 4 gol di fase grup, termasuk di laga terakhir melawan FC Porto yang turut meloloskan Atletico ke fase knockout. Gol-gol Griezmann pasti bakal di harapkan lagi oleh klubnya di babak 16 besar nanti.


Pemain yang Lebih Tajam di UCL, Meski Liga Champions kerap di anggap lebih sulit di banding liga domestik, enam pemain di atas justru sejauh ini sudah mencetak lebih banyak gol di Liga Champions. Apakah ketajaman mereka akhirnya bakal berbuah trofi?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *