BERITA KESEHATAN BERITA UNIK

Mengenal Manfaat Pasak Bumi Untuk Kesehatan

Pelangi99 Lounge – Mengenal Manfaat Pasak Bumi Untuk Kesehatan. Pasak bumi, tongkat ali, atau longjack merupakan suplemen herbal yang berasal dari akar pohon semak hijau yang banyak di temukan di wilayah Asia Tenggara khususnya Malaysia dan Indonesia bernama Eurycoma longifolia.

Pasak bumi mengandung flavonoid, alkaloid, dan senyawa lain yang berfungsi sebagai antioksida

Antioksidan merupakan senyawa yang berfungsi mencegah kerusakan sel yang di sebabkan oleh molekul radikal bebas. Selain itu, antioksidan juga bermanfaat untuk kesehatan tubuh lainnya.

  • Chantin, berfungsi untuk menghambat pertumbuhan sel kanker
  • Eurycomanone, berfungsi sebagai senyawa yang menangkal malaria, atau antimalaria
  • Etanol, berfungsi sebagai afrodisiak
  • Quassinoid, berfungsi sebagai antileukemia, serta prospektif untuk para penderita HIV.

Mengenal Manfaat Pasak Bumi Untuk Kesehatan

1. Meningkatkan Kadar Testosteron untuk Kesuburan Pria

Manfaat pasak bumi dalam meningkatkan testosteron pada pria dengan kadar hormon seks primer yang rendah

2. Dapat Meredakan Stres

Pasak bumi juga ampuh untuk menurunkan hormon stres, cemas, dan memperbaiki suasana hati.

3. Memperbaiki Komposisi Tubuh

Ekstrak pasak bumi di klaim ampuh dalam mendongkrak performa atletik dan menambah massa otot. Hal ini karena pasak bumi mengandung senyawa yang di sebut quassinoid, termasuk eurycomaosideeurycomalactone, dan eurycomanone.

Senyawa tersebut membantu tubuh untuk menggunakan energi lebih efisien, mengurangi kelelahan, dan meningkatkan daya tahan.

4. Menanggulangi Masalah Kesuburan

Manfaat pasak bumi untuk kesehatan yang satu ini, dapat di katakan berhasil dalam membantu mengatasi masalah kesuburan pria, serta meningkatkan kualitas sperma yang di hasilkan.

5. Menurunkan Panas dan Menawar Rasa Sakit

Manfaat pasak bumi untuk kesehatan yang satu ini, di dapat dari bagian akar tanaman yang mengandung senyawa quassinoid.

Senyawa tersebut memiliki khasiat sebagai antipiretik dan analgesik, yang berguna dalam meredakan panas dan menawar rasa sakit. Oleh sebab itu, pasak bumi juga sering di gunakan sebagai obat demam.

6. Mencegah Pertumbuhan Kanker

bahwa akar pasak bumi setidaknya memiliki 8 alkaloid, yang satu di antaranya berfungsi sebagai antikanker, khususnya untuk kanker payudara.

Oleh karena itu, mengonsumsi ekstrak pasak bumi secara rutin, dapat mencegahmu dari pertumbuhan sel kanker.Pelangi99Online

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *