Pelangi99 Lounge – Manfaat Kacang Kedelai Untuk Kesehatan. Kacang kedelai adalah salah satu jenis kacang yang cukup sering di konsumsi masyarakat. Kacang yang memiliki nama latin Glycine max ini populer karena dapat di olah menjadi berbagai macam panganan, mulai dari tahu, tempe, susu, kecap, tauco, terigu, hingga minyak.
Berdasarkan warna kulit bijinya, kacang ini memiliki beberapa jenis, yaitu kedelai hijau, kuning, hitam, dan cokelat. Di Indonesia sendiri, jenis yang paling banyak di tanam adalah kedelai yang berwarna kuning dan hitam.Pelangi99Online
Manfaat Kacang Kedelai Untuk Kesehatan
Berikut ini beberapa manfaat kedelai untuk kesehatan yang sebaiknya tidak di anggap enteng:
1. Kaya asam amino esensial
Kacang kedelai juga mengandung semua jenis asam amino esensial yang memberi manfaat kesehatan. Kacang kedelai adalah salah satu alternatif asupan protein yang baik bila Anda ingin mengurangi konsumsi daging.
2. Baik untuk jantung
kacang ini merupakan sumber lemak tak jenuh ganda yang baik untuk jantung serta kesehatan tubuh Anda secara menyeluruh. Selain itu, kandungan protein dan isoflavon dalam kacang kedelai memberi manfaat berupa penurunan kolesterol LDL (kolesterol jahat).
3. Menurunkan berat badan
Manfaat kacang kedelai satu ini di dapat dari kandungan protein dan seratnya yang tinggi untuk menunda lapar. Di samping itu, kedelai juga memiliki indeks glikemik rendah.
4. Melancarkan pencernaan
Kandungan serat dalam kedelai juga membantu menjaga saluran pencernaan yang sehat, termasuk membantu masalah buang air besar agar lancar dan teratur.
5. Mengendalikan kadar gula darah
Indeks glikemik rendah dalam kacang kedelai ternyata juga memberi manfaat langsung pada kadar gula darah dalam tubuh Anda.
6. Mencegah pengeroposan tulang
Kedelai mengandung isoflavon, yaitu senyawa kimia yang memiliki struktur dan fungsi mirip dengan estrogen.
7. Menurunkan risiko kanker payudara
Kacang kedelai justru memberi manfaat yakni membantu mencegah kanker payudara berkat kandungan seratnya yang tinggi.