PELANGI99 LOUNGE Di zaman kesetaraan gender seperti saat ini, banyak perempuan yang memilih menjadi perempuan mandiri yang nggak melulu bergantung pada orang lain, terlebih laki-laki. Hal ini membuat perempuan terlihat lebih kuat dan bisa diandalkan, bahkan membuat kamu Adam sedikit insecure. Kriteria Lelaki Yang Cocok Untuk Wanita Mandiri
Namun, bukan berarti perempuan seperti ini nggak membutuhkan laki-laki untuk menjadi pasangan, ya. Masih banyak perempuan mandiri yang tetap mendambakan memiliki hubungan romantis dan pasangan yang bisa mendukung semua mimpi serta keinginannya.
Sayangnya, nggak semua laki-laki bisa menjadi pendamping bagi perempuan dengan sifat mandiri seperti ini.
Untuk kamu perempuan mandiri yang masih sulit mencari pasangan, berikut adalah 8 kriteria laki-laki yang sebaiknya kamu cari saat mencari orang yang tepat untuk menemanimu menjalani hidup.
1. Memiliki tujuan dan impiannya sendiri
Menjalani seseorang yang kurang termotivasi dalam hidup—nggak seperti dirimu yang memiliki banyak keinginan–akan menyebabkan ketegangan dalam hubungan.
Pasangan yang nggak memiliki tujuan dan impian nggak akan mengerti, mengapa kamu bekerja begitu keras dan bahkan bisa marah ketika kamu harus bekerja ekstra di akhir minggu. Sebaliknya, laki-laki akan merasa nyaman dengan perempuan yang ambisius jika dirinya bisa memahami dan menghargai hal tersebut.
2. Merasa aman dan percaya dengan dirinya sendiri
Laki-laki yang terus-menerus membutuhkan kepastian bahwa dirinya masih dicintai, kecil kemungkinan bisa kuat mendampingi perempuan mandiri. Dibutuhkan laki-laki yang merasa aman dan percaya pada dirinya sendiri untuk menjalani hubungan dengan perempuan mandiri.
Laki-laki yang kuat nggak akan berharap untuk selalu diberikan kata-kata cinta dari pasangannya, tetapi penting untuk dicatat bahwa dia pastinya tetap ingin merasa diinginkan. Jadi, kamu sebagai perempuan mandiri tetap harus memberikan pernyataan cinta dan kasih sayang untuk pasangan agar dia merasa dihargai.
3. Menghormati privasi pasangannya
freepik.com/ zinkevych
Perempuan yang fokus pada misi dan jalan hidupnya, nggak akan meluangkan waktu untuk mencari validasi dari orang lain. Mereka terlalu sibuk untuk peduli dengan apa yang di pikirkan orang lain.
Nah, laki-laki yang menjadi pasangan perempuan tipe seperti ini harus tahu cara menjaga privasi pasangannya. Di generasi media sosial seperti sekarang, privasi sulit di dapat. Meski begitu, jika si laki-laki benar mencintai pasangannya, dia akan melakukan hal tersebut tanpa di minta.
4. Bisa mengambil kendali tapi bukan mengendalikan
Hanya karena seorang perempuan mungkin memiliki tanggung jawab besar di kantor, bukan berarti dia menginginkan tanggung jawab yang sama dalam suatu hubungan. Pada akhirnya, banyak perempuan mandiri yang masih menghargai pasangannya sebagai laki-laki.
Laki-laki yang mencintai perempuan mandiri, tahu bagaimana caranya menjadi laki-laki sopan dan hormat yang tetap bisa memperlakukan pasangannya seperti seorang perempuan.
5. Nggak posesif dan cemburuan
Laki-laki dengan sifat seperti ini ibarat seperti kryptonite bagi perempuan mandiri.
Bersikap posesif dan cemburuan kepada perempuan tipe ini adalah cara tercepat untuk membuatnya menjauh. Itu karena perempuan mandiri punya kesibukan dan nggak perlu (atau ingin) tangannya terus-menerus di pegang.
Perempuan dengan kemandirian yang kuat paling cocok dengan laki-laki yang menjalani hidupnya sendiri di samping hidupnya, bukan laki-laki yang mencoba menjalin keduanya. POKER ONLINE
6. Pembicara dan pendengar yang baik
Jadi, perempuan mandiri nggak hanya menginginkan laki-laki yang tahu cara berbicara dan mengungkapkan perasaannya, tetapi juga mengetahui cara mendengarkan dan menafsirkan perasaannya.
Nggak semua perempuan yang mandiri terbuka secara verbal, meskipun mereka akan menunjukkan kepada pasangan bagaimana perasaannya dengan caranya sendiri. Untuk itulah penting bagi seorang laki-laki untuk dapat mendengar apa yang nggak bisa di katakan perempuan dalam hidupnya.
7. Nggak pernah merendahkan pasangannya
MART PRODUCTION/Pexels
Ketika memuji betapa hebatnya diri mu, laki-laki yang tepat untuk perempuan yang kuat nggak akan pernah merendahkan kaum Hawa, karena dia melihat pasangannya setara dengan diri nya sendiri.
Laki-laki seperti ini akan menghormati dan menghargai pendapatmu secara terbuka benar-benar mendengarkan sudut pandang yang kamu miliki. Jadi, kamu bisa berbicara hal apapun dengannya karena kamu yakin dia nggak merendahkan apa yang kamu katakan.
8. Selera humornya tinggi
Nggak seorang pun ingin bersikap tegas atau serius sepanjang waktu, terutama mereka yang memiliki pekerjaan dengan tekanan tinggi atau gaya hidup yang penuh tekanan. Termasuk juga para perempuan mandiri.
Itulah mengapa laki-laki yang dapat meringankan suasana hati pada waktu yang tepat, nggak hanya akan menjadi kekasih yang hebat tapi juga sahabat yang hebat. Laki-laki yang hebat tanpa selera humor yang tepat, nggak akan pernah membuat perempuan mandiri merasa tertarik.
Namun, perlu di ingat bahwa cinta seperti olahraga yang di lakukan tim. Tanpa orang yang tepat di sisimu, kamu nggak akan selalu memenangkan permainan.
Jadi, sekuat apa pun diri mu sebagai perempuan mandiri, kamu tetap harus menghormati laki-laki yang menjadi pasanganmu karena hubungan bisa berjalan dengan baik saat pasangan saling menghormati kekuatan satu sama lain sambil menyeimbangkan kelemahan di antaranya. Kriteria Lelaki Yang Cocok Untuk Wanita Mandiri