BERITA KESEHATAN BERITA UNIK

Fungsi Herbal Ginkgo Biloba untuk Kesehatan

Pelangi99 Lounge – Fungsi Herbal Ginkgo Biloba untuk Kesehatan. Ginkgo biloba kini populer dikonsumsi dalam bentuk kaplet atau kapsul suplemen. Suplemen ini berasal dari tanaman ginkgo atau biasa disebut juga sebagai tanaman rambut gadis.

Tanaman asal China ini dipercaya memiliki banyak khasiat bagi kesehatan tubuh. Flavonoid sebagai kandungan ginkgo biloba memiliki sifat antioksidan dan terpenoid yang bisa meningkatkan sirkulasi darah.Pelangi99Online

Fungsi Herbal Ginkgo Biloba untuk Kesehatan

1. Melancarkan Aliran Darah

Ginkgo biloba dapat melancarkan aliran darah dengan melebarkan pembuluh darah. Khasiat ginkgo biloba ini baik untuk menjaga kesehatan jantung dan otak.

2. Membantu Mengurangi Peradangan

Ekstrak ginkgo biloba dapat mengurangi tanda-tanda peradangan pada sel manusia dalam beberapa penyakit.

Adapun penyakit-penyakit tersebut meliputi radang sendi, iritasi usus besar, kanker, penyakit jantung, dan stroke.

3. Meredakan Sakit Kepala

Manfaat ginkgo biloba yang dapat melancarkan peredaran darah ini juga secara tidak langsung berfungsi untuk menghilangkan sakit kepala akibat pembekuan darah.

Dalam dosis tertentu, ginkgo biloba juga dapat meredakan vertigo.

4. Menjaga Kesehatan Otak

Kandungan ginkgo biloba dapat memperbaiki dan meningkatkan aliran darah ke otak sehingga kesehatan otak dapat terjaga.

Oleh karena itu, ginkgo biloba bermanfaat untuk memelihara dan meningkatkan daya ingat, konsentrasi, dan fokus.

5. Mengurangi Gejala Gangguan Psikiatri dan Demensia

Tak hanya menjaga kesehatan otak, mengonsumsi ginkgo biloba juga dapat menurunkan risiko terjadinya pikun atau demensia.

Secara spesifik, demensia yang berpotensi besar untuk terobati oleh ginkgo biloba adalah jenis demensia vaskular.

6. Meredakan Nyeri Haid

Dengan mengonsumsi suplemen ginkgo biloba, kamu dapat mengurangi rasa nyeri ini.

7. Memelihara Kesehatan Mata

Ginkgo biloba dapat menurunkan risiko terjadinya penyakit pada mata, seperti degenerasi makula, glaukoma, dan katarak. 

8. Mengatasi depresi

Ginkgo biloba dapat mengatasi stres dengan cara menangkal efek dari produksi hormon stres seperti adrenalin dan kortisol.

9. Mengobati Gangguan Pernapasan

Ginkgo biloba dapat mengurangi gejala bronkitis dan asma. Hal ini memungkinkan karena manfaat anti-inflamasi pada ginkgo biloba dapat mengurangi peradangan pada sistem pernapasan.

10. Mengatasi Disfungsi Seksual

Ginkgo dapat meningkatkan kadar oksida nitrat dalam darah yaitu meningkatkan sirkulasi melalui pelebaran pembuluh darah.

Oleh karena itu, ginkgo berguna untuk mengobati berbagai gejala disfungsi seksual dengan meningkatkan aliran darah ke area penis.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *