Uncategorized

5 Mobil Sedan Bekas Harga Dibawah Rp30 Juta

PELANGI99LOUNGE 5 Mobil Sedan Bekas Harga Dibawah Rp30 Juta Mobil sedan memang menawarkan kenyamanan. Karena itu harga barunya cenderung lebih mahal di bandingkan mobil-mobil jenis lain. Tapi harga sedan bekas biasanya justru lebih murah.

Bisa jadi karena pajak tahunannya lebih tinggi. Bisa juga karena perawatannya cenderung lebih kompleks dan komponennya lebih mahal. Maklum, untuk mendapatkan kenyamanan sering kali kita memang harus membayar lebih. 

Tapi sekarang ini banyak sedan bekas yang di banderol mudah. Bahkan ada yang harganya kurang dari Rp30 juta. Berikut beberapa di antaranya.

1. Ford Laser

5 Mobil Sedan Bekas Harga Dibawah Rp30 Juta  

Ford Laser di era 90-an terkenal sebagai armada untuk operasional taksi. Sedan ini beredar di Indonesia sejak tahun 1986 dan di pensiunkan pada 1998. Popularitas Laser
terdongkrak karena keunggulannya dari segi mesin yang kuat dan ruang kabinnya yang lapang.

Ford Laser sudah di lengkapi dengan AC, radio, power window, idle speed control, dan throttle positioning control. Mobil sedan ini bisa dibeli dari tangan kedua dengan harga mulai Rp15 juta.

2. Suzuki Esteem

5 Mobil Sedan Bekas Harga Dibawah Rp30 Juta  

Esteem hadir dengan dua pilihan mesin, yaitu mesin 1.300 cc dan mesin 1.600 cc. Keduanya di pasangkan dengan transmisi manual 5 percepatan. Sedan ini mengaspal di Indonesia pada 1991 sampai 1996. Esteem menawarkan desain lebih dinamis dari kebanyakan sedan pada masa itu yang menganut desain kotak.

Esteem menjadi salah satu sedan populer di tahun 90-an lantaran perawatannya yang
mudah. Sampai saat ini, tak sulit untuk menemukan sparepart Esteem di pasaran.  Harga Esteem versi bekas hari ini mulai dari Rp15 juta di situs jual beli daring.

3. Toyota Cressida

5 Mobil Sedan Bekas Harga Dibawah Rp30 Juta  

Cressida termasuk dalam jajaran sedan mewah keluaran Toyota. Ini bisa dilihat dari desain eksteriornya yang sudah memancarkan kesan elegan. Cressida menggunakan mesin 6 silinder segaris yang diyakini lebih baik dari mesin serupa di mobil lainnya.

Mesinnya menghasilkan tenaga 190 hp dan torsi maksimum 254 Nm. Mesinnya dikenal tidak rewel, bekerja dengan mulus dan punya efisiensi bahan bakar yang baik. Cressida bisa di bilang jauh dari kesan sporty, tapi ini adalah mobil yang memberikan perjalanan nyaman dan tenang.

Untuk mobil kelas atas, Cressida punya harga bekas yang murah, yaitu mulai Rp22 juta.

4. Mitsubishi Eterna

5 Mobil Sedan Bekas Harga Dibawah Rp30 Juta  

Eterna adalah sedan Mitsubishi yang satu tingkat lebih mewah dari Lancer DanGan. Sedan ini meluncur di tahun 1988 sampai 1993. Ada dua pilihan mesin untuk Eterna, yaitu 4G63 SOHC dengan sistem bahan bakar karburator dan 4G63 DOHC dengan sistem injeksi.

Mitsubishi merancang Eterna dengan desain gagah dan sport. Bagian kabinnya juga terbilang lapang dan pengemudi punya ruang pandang ke depan yang luas.

Satu unit Mitsubishi Eterna versi bekas bisa di temukan dengan harga mulai Rp11,5 juta
di situs jual beli daring.

5. Daihatsu Classy

5 Mobil Sedan Bekas Harga Dibawah Rp30 Juta  

5 Mobil Sedan Bekas Harga Dibawah Rp30 Juta Classy merupakan sedan pertama yang di keluarkan Daihatsu di Indonesia. Sedan ini punya bentuk lebih mungil di banding mobil sedan lainnya. Konsumsi bahan bakarnya juga terbilang irit. Mesinnya membawa spesifikiasi 4 silinder SOHC 1295 cc yang menghasilkan tenaga 75 hp dan torsi maksimum 102 Nm. http://pelang99

Classy meluncur di Indonesia pada tahun 1990 dan banyak menjadi pilihan keluarga
tanah air. Mobil ini menerima penyegaran berupa facelift di tahun 1994 dan 1996.

Jika berminat memiliki sedan imut ini, harga versi bekasnya bisa ditemukan mulai Rp15 juta di situs jual beli daring.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *