Uncategorized

5 Macam Bumbu Kunyit Ini Populer untuk Masakan Khas Indonesia

5 Macam Bumbu Kunyit Ini Populer untuk Masakan Khas Indonesia

PELANGI99 LOUNGE Kunyit merupakan salah satu rempah yang khas karena bisa memberi warna kuning alami terhadap aneka masakan. Selain itu, sensasi kunyit cukup menarik lantaran memiliki perpaduan rasa manis dan agak getir yang tidak akan ditemukan pada rempah-rempah lain.

Penggunaan kunyit sangat populer di Asia, termasuk di Indonesia. Ada banyak sekali bumbu populer dari kunyit yang cocok digunakan untuk beragam masakan menggugah selera seperti berikut ini.

1. Bumbu nasi goreng

5 Macam Bumbu Kunyit Ini Populer untuk Masakan Khas Indonesia

Di Indonesia, kunyit sering digunakan dalam proses pembuatan nasi goreng. Rasa yang dihasilkan sangat gurih sekaligus mampu menambah warna makanan supaya lebih menggugah selera. Cara membuatnya sangat sederhana karena bumbu tersebut terdiri dari aneka macam rempah yang ada di sekitar kita.

Umumnya bumbu nasi goreng kunyit memiliki campuran antara kunyit segar, bawang merah, bawang putih, kemiri, cabai, dan penyedap rasa. Nantinya bumbu tersebut perlu ditumis hingga matang sebelum diolah bersama nasi dan aneka macam isian nasi goreng favorit lainnya.

2. Bumbu ungkep ayam goreng

5 Macam Bumbu Kunyit Ini Populer untuk Masakan Khas Indonesia

Kunyit menjadi salah satu bumbu ungkep favorit untuk memasak ayam goreng atau panggang. Hidangan tersebut akan memiliki warna yang semakin menarik dengan sensasi rempah-rempah yang bikin aroma masakan tambah lezat.

Dalam satu olahan bumbu ungkep, kunyit akan dicampur bersama kemiri, kencur, ketumbar, lengkuas, dedaunan aromatik, hingga penyedap rasa. Proses ungkep akan membantu bumbu supaya lebih menyerap sampai ke tulang agar daging ayam semakin gurih.

3. Bumbu sate

Buat kamu yang bosan dengan sate bercita rasa manis, maka bumbu kunyit adalah alternatif untuk menghasilkan makanan yang gurih dan aromatik. Biasanya sate seperti ini cenderung kekuningan dan bisa pula di nikmati bersama tambahan saus kacang agar lebih spesial.

Bumbu kunyit untuk sate cenderung lebih sederhana karena sering kali di tambah santan, bawang putih, jahe, asam jawa, penyedap rasa, dan kunyit segar. Bumbu tersebut akan di pakai sebagai marinasi daging sebelum di masak hingga matang sempurna.

4. Bumbu tempe goreng

5 Macam Bumbu Kunyit Ini Populer untuk Masakan Khas Indonesia

Tempe goreng adalah makanan sehari-hari orang Indonesia yang akan bertambah lezat kalau di nikmati sebagai lauk pauk pendamping nasi hangat. Berbagai kreasi tempe goreng hadir untuk melengkapi makan siang atau malam biar semakin spesial, salah satunya dengan variasi tempe goreng kunyit.

Bumbu tersebut di buat dari campuran kunyit segar, ketumbar, bawang, dan penyedap rasa. Jika sudah halus, bumbu perlu di larutkan pakai air lalu di gunakan sebagai rendaman untuk tempe yang sudah di potong-potong. Kalau sudah meresap, maka bahan baku bisa segera di goreng.

5. Bumbu ikan goreng

5 Macam Bumbu Kunyit Ini Populer untuk Masakan Khas Indonesia

Indonesia memiliki tangkapan ikan yang cukup variatif, sebagian besar di antara nya dapat di konsumsi dan di masak sebagai ikan goreng yang lezat. Sensasi gurih yang ada pada ikan bakal terasa sempurna kalau di lengkapi bersama bumbu kunyit.

Bumbu andalan ini bisa di buat menggunakan kombinasi kunyit, ketumbar, jahe, bawang merah, bawang putih, dan penyedap. Ikan juga perlu di baluri menggunakan jeruk nipis sebelumnya supaya aroma amisnya menghilang dan sajian semakin lezat.

Kunyit adalah bumbu andalan yang paling pas di gunakan sebagai perasa sekaligus pemberi warna alami terhadap aneka masakan. Apalagi bumbu kunyit sangat populer di Indonesia dan bisa di gunakan dalam aneka hidangan favorit seperti lima masakan di atas. PELANGI99 LOUNGE

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *